Implementasi Pemrograman Visual VB.NET
Keywords:
Implementasi Pemrograman, Visual VB.NETAbstract
Pemrograman merupakan suatu pemrosesan untuk mengetik/menulis, uji coba yang di tulis dan selanjutnya jika ada kesalahan akan diperbaiki atau disebut debug. Selanjutnya kode program dipelihara untuk membangun suatu computer programming. Kode program bisa ditulis/dibuat dari berbagai bahasa pemrograman. Suatu program yang dimuat kedalam suatu program merupakan tujuan dari pemrograman untuk melakukan perhitungan/pekerjaan sesuai kehendak orang yang membuat program. Perlu memperhatikan beberapa aturan jika ingin membuat suatu kode program antara lain yaitu memahamai tentang logika algoritma beserta dengan ketrampilan dalam memodifikasi algoritma, selanjutnya paham tentang bahasa pemrograman apa yang akan digunakan, jika diperlukan seorang programmer harus mempunyai pengetahuan tentang matematika dan terjun langsung dalam studi kasus.
Dibutuhkan seni yang digunakan untuk membuat suatu pemrograman yang terdiri dari satu atau dua bahkan lebih dalam penggunaan algoritma pemrograman untuk menghubungkan bahasa apa yang akan kita gunakan dalam penerapannya dan selanjutnya akan di proses oleh komputer menjadi sebuah aplikasi/program komputer. Pemrograman mempunyai paradigma yaitu banyak sekali pemrograman menggunakan banyak bahasa sebagai gaya pendukung yang berbeda beda pula.